Berita | toPolitik

Kamis 28 November 2019
PEKANBARU - Pokok Pikiran (Pokir) Anggota DPRD Riau yang merupakan aspirasi dari masyarakat dan ditampung pada saat pelaksanaan Reses di Dapil (Daerah Pemilihan) masing-masing, ternyata untuk tahun 2020 tidak ada diakomodir dalam APBD..


Kamis 28 November 2019
PEKANBARU - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Riau membuka lowongan untuk tenaga Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) di sembilan Kabupaten dan Kota. Hal ini dikatakan Ketua Bawaslu Riau, Rusidi.


Rabu 27 November 2019
JAKARTA - Sejumlah nama potensial mulai bermunculan, menyongsong gelaran Kongres Partai Amanat Nasional (PAN) untuk memilih ketua umum yang rencananya diadakan pada Maret.


Selasa 26 November 2019
JAKARTA - Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Sohibul Iman mengungkapkan bahwa partainya masih merancang pertemuan dengan Partai Demokrat dan PAN. PKS masih terus berkomunikasi dengan dua partai itu untuk mewujudkan.


Selasa 19 November 2019
JAKARTA - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menjelaskan bahwa pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) langsung perlu dievaluasi dengan mekanisme kajian akademis, jangan kajian empirik berdasarkan pemikiran.


Kamis 14 November 2019
JAKARTA - Rapat pimpinan nasional (rapimnas) Golkar yang diadakan menjelang Munas dihadiri Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto. Juga terlihat hadir Wakorbid Pratama DPP Golkar Bambang Soesatyo.


Selasa 12 November 2019
JAKARTA - Ketua Umum partai Golkar, Airlangga Hartarto, menginstruksikan kepada seluruh anggota Fraksi Golkar DPR RI untuk tidak meninggalkan Jakarta menjelang Musyawarah Nasional (Munas) Partai berlambang pohon beringin.


Selasa 12 November 2019
JAKARTA - Saat ini Pemerintah mewacanakan evaluasi sistim pilkada langsung, tetapi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menolak jika nantinya sistem pilkada kembali diubah menjadi tak langsung atau dipilih oleh.


Senin 11 November 2019
JAKARTA - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Arief Budiman mengakui, salah satu bahasan yang disampaikan saat bertemu dengan Presiden Jokowi di Istana Merdeka hari ini Senin (11/11/2019), adalah mengusulkan larangan pencalonan terhadap mantan.


Senin 11 November 2019
JAKARTA - Melihat pengalaman lalu dimana banyak petugas KPPS yang meninggal diduga karena kelelahan, Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengusulkan diberlakukan sistem rekap elektronik menggantikan rekapitulasi secara.


Senin 11 November 2019
JAKARTA - Ketua Umum Partai Gelora yang sebelumnya adalah Presiden PKS, Anis Matta, dipastikan keluar dari PKS karena bergabung dengan partai lain, seperti dikatakan Ketua DPP PKS Ledia.


Sabtu 09 November 2019
PEKANBARU - "Berulang kali usulan yang sama kami bawa dalam Musrembang selama10 tahun ini, seperti soal drainase dan semenisasi, tapi tak satu pun dikabulkan oleh Pemko Pekanbaru. Padahal itu untuk kepentingan rakyat," kata seorang RT.


Jumat 08 November 2019
PEKANBARU - Hari kedua reses perdana tahun 2019, dilaksanakan anggota DPRD Pekanbaru yang juga Ketua Fraksi PAN, Irman Sasrianto, di dua tempat di Kelurahan Muara Fajar Barat, Kecamatan Rumbai dan Lembah Sari, Rumbai Pesisir, hari.


Kamis 07 November 2019
PEKANBARU - Dalam reses perdana tahun 2019 yang dilakukan hari ini, Kamis (7/11/2019), anggota DPRD Pekanbaru Irman Sasrianto mendatangi dua tempat, pertama Kelurahan Maharani, Rumbai dan kedua Kelurahan Meranti Pandak, Rumbai.


Kamis 07 November 2019
PEKANBARU - "Pak, tolonglah Pak, aspal jalan kampung kami. Kalau hujan berlumpur, susah kami,"  kata seorang ibu, demgan suara sedih, kepada anggota DPRD Pekanbaru Irman Sasrianto yang sedang melakukan reses di kelurahan Maharani.